1. Ginjal
Badai sitokin memicu respon inflamasi yang dapat membuat cedera hipoperfusi pada tubulus ginjal.
Enggak hanya itu, peningkatan permeabilitas vascular dan kardiomiopati juga bisa menyebabkan berkembangnya sindrom kardio ginjal tipe 1.
Nah, kondisi tersebut diawali dengan edema, penipisan cairan intravascular, efusi pleura, dan hipotensi.
Kerusakan sitopatik akibat SARS-CoV-2 dianggap sebagi pemicu kerusakan ginjal akibat COVID-19.
Salah satu organ tubuh yang terdampak badai sitokin adalah sistem saraf pusat.
Peningkatan sitokin proinflamasi ketika badai sitokin adalah pemicu aktivitas neorologis.
Sitokin proinflamasi memiliki fungu daman sistem kekebalan dan pertahanan terhadap infeksi virus.