Find Us On Social Media :

Sederet Tanaman Hias Penghasil Oksigen, Bikin Rumah Enggak Pengap dan Sejuk, Apa Saja?

Christmas cactus adalah salah satu tanaman hias penghasil oksigen.

GridKids.id - Banyak kegiatan yang dilakukan di rumah semenjak masa pandemi COVID-19.

Semua kegiatan dilakukan di rumah, secara enggak sadar membuat rumah menjadi terasa sesak.

Nah, untuk memberikan udara segar pada rumah, kamu bisa memelihara tanaman penghasil oksigen. lo.

Tanaman ini bisa diletakkan di dalam ruangan maupun kamar. Apa saja tanaman penghasil oksigen tersebut?

Baca Juga: Enggak Perlu Khawatir, Gunakan 5 Tanaman Ini Sebagai Pestisida Alami untuk Mengusir Hama di Kebun

1. Christmas Cactus atau Schlumbergera

Salah satu tanaman yang menghasilkan oksigen adalah christmas cactus.

Berbeda dengan jenis kaktus pada umumnya, tanaman tersebut bisa menggunakan karbon dioksida dalam ruangan.

Uniknya, tanaman ini jauh lebih aktif dalam menghasilkan oksigen pada malam hari. Christmas cactus cocok disimpan di kamar untuk memberikan kesejukan.