Find Us On Social Media :

Bukan Hanya Menginfeksi Manusia, 6 Hewan Ini Juga Pernah Terpapar COVID-19

Daftar hewan yang terpapar COVID-19 salah satunya macan tutul salju.

2. Anjing

Menurut data pada World Organisation for Animal Health, tercatat ada 86 kasus COVID-19 yang berkaitan dengan anjing.

Beberapa laporan menunjukkan bahwa virus tersebut ditularkan dari manusia ke hewan peliharaannya.

Jangan khawatir, anjing enggak mampu menularkan virus tersebut dan pastikan mengikuti protokol kesehatan.

3. Cerpelai

Cerpelai merupakan hewan yang paling berbahaya dalam ranah penularan.

Baca Juga: Bukan Hanya COVID-19, 6 Negara Ini Juga Sudah Terpapar Jamur Hitam, Salah Satunya Indonesia

Enggak hanya terpapar COVID-19, cerpelai mampu menularkan virus tersebut ke manusia dan ke sesama spesies cerpelai.

Jumlah kasus yang tercatat pada cerpelai mencapai 352 dan lebih banyak daripada hewan lainnya, Kids.

4. Macan Tutul Salju

Tercatat satu kasus yang berhubungan dengan macan tutul salju. Diduga, hewan ini tertular dari perawat hewan yang terpapar virus.