Find Us On Social Media :

3 Gejala Alergi Makanan yang Perlu Diwaspadai, Salah Satunya Gangguan Pencernaan

kenali gejala alergi makanan yang perlu diwaspadai, sudah tahu?

 

 

GridKids.idAlergi makanan bisa terjadi pada siapa saja dengan gejala ringan hingga sangat mengkhawatirkan, Kids.

Jika sudah mengalami alergi sangat mengkhawatirkan, harus mendapatkan penanganan serius.

Baca Juga: Bisa Sebabkan Ruam sampai Mual, Kenali Kondisi yang Sering Memicu Reaksi Alergi Buah

Oleh sebab itu, penting mengetahui gejala awal alergi makanan.

Gejala alergi makanan bisa berbeda-beda setiap orang, namun gejala akan muncul dua jam setelah makanan dikonsumsi.

Baca Juga: Apa Itu Bilangan Genap dan Ganjil? Ini Pengertian dan Perbedaannya

Lalu, apa saja gejala alergi makanan yang bisa terjadi? Yuk, kita cari tahu!