Find Us On Social Media :

Wajib Coba, 5 Bahan Alami Rumahan Ini Ampuh Basmi Semut yang Mengganggu

Kehadiran semut di rumah harus dibasmi supaya enggak mengancam kesehatanmu.

1. Minyak Essensial

Penelitian mengungkapkan bahwa minyak esensial peppermint dan kayu manis bisa mengusir semut dari rumah.

Kamu bisa membasahi kapas dengan minyak esensial peppermint dan kayu manis untuk menyeka jalan yang dilalui semut untuk masuk ke rumah.

2. Sabun cuci piring dan air

Keduanya dianggap efektif untuk membasmi semut di rumah. Kamu bisa menggunakan sebagian sabun cuci piring ke tiga bagian air dalam ember.

Baca Juga: Jangan Sembarangan, Sabun Cuci Piring Ternyata Enggak Boleh Digunakan untuk Membersihkan 4 Benda Ini

Lalu bisa langsung tuangkan campuran keduanya ke lubang semut.

Air akan menenggelamkan semut, dan sabun akan melapisi semut dan membuat mereka mati karena lemas.