Find Us On Social Media :

Efek Samping Mengonsumsi Lada Secara Berlebihan, Bisa Berbahaya untuk Kesehatan

Efek samping mengonsumsi lada secara berlebihan.

GridKids.id - Lada atau yang sering dikenal dengan merica merupakan salah satu rempah-rempah.

Banyak lada yang ditemukan di Indonesia. Lada memiliki rasa yang khas dan pedas sehingga banyak orang menggunakan dalam beragam masakan.

Selain sebagai bumbu masak, lada juga bermanfaat untuk kesehatan tubuh.

Lada mengandung kandungan berupa kalsium, vitamin A, dan kalium. Lada juga memiliki senyawa yang berkhasiat.

Baca Juga: Jarang Diketahui Orang, Ternyata Ini Manfaat Kesehatan dari Lada Hitam yang Tak Bisa Diremehkan

Seperti, senyawa piperanin, kasifin, dan piperin yang membuat rasa pedas pada lada.

Salah satu manfaat lada untuk kesehatan adalah baik untuk menjaga sistem pernapasan.

Namun tahukah kamu kalau lada bisa memberikan efek samping bagi tubuh jika dikonsumsi secara berlebihan?

Baca Juga: Mengenal Teori Tujuan Negara dan Tujuan Negara Republik Indonesia