Find Us On Social Media :

Mengenal Jenis-Jenis Flora dan Fauna yang Berasal dari Asia Tenggara

Mengenal jenis-jenis flora dan fauna yang berasal dari Asia Tenggara salah satunya harimau

Jenis-Jenis Flora dan Fauna di Asia Tenggara 1. Myanmar Hewan nasional : harimau Indo-China Hewan lainnya: gajah, merak hijau Bunga nasional: bunga paduak

Bunga lainnya: Meranti metah, anggrek Thazin, pohon jati, bambu, kelapa dan padi.

Baca Juga: Cara Tanaman Wortel Berkembang Biak, Generatif dan Vegetatif, Kelas 6 Tema 1 2. Kamboja Hewan nasional: rumdal Hewan lainnya: lumba-lumba, macan dahan, banteng, beruang madu, gajah dan burung ibis. Bunga nasional: kouprey (lembu hutan) Bunga lainnya: kantong semar, gaharu, kamper dan bunga rumdul. 3. Laos Hewan nasional: gajah India Hewan lainnya: owa jambul hitam, kukang, gajah, harimau, bangau sarus dan lumba-lumba Irawaddy. Tanaman nasional: champa (kamboja) Tanaman lainnya: liana, telapak tangan, bambi dan rotan.