GridKids.id - Kids, kamu pasti sudah mengenal aktor muda Kak Omar Daniel yang juga enggak kalah populer. Kali ini kita membahas tentang profil dan biodata lengkap Kak Omar Daniel serta perjalanan kariernya. Aktor pendatang baru ini menyita perhatian lewat perannya di sinetron Anak Jalanan sebagai Fahri.
Baca Juga: Jarang Terlihat, Inilah Profil Lengkap Olivia Zalianty dan Perjalanan KariernyaLewat perannya itu, namanya kian melambung tinggi dan sering menjadi perbincangan. Memiliki banyak penggemar, banyak juga yang penasaran akan sosoknya. Kalau begitu, langsung saja kita lihat profil Kak Omar Danier serta perjalanan kariernya di bawah ini!