Find Us On Social Media :

Mudah Dibuat, Ini Resep Apel Jahe Kayu Manis yang Segar Menyehatkan

Minuman dingin bisa menyegarkan tubuh yang seharian lelah beraktivitas.

Cara Membuat Apel Jahe Kayumanis:

Rebus air, tambahkan gula pasir dan kayumanis, rebus hingga sampai harum.

Angkat rebusan air, gula, dan kayumanis tadi lalu masukkan jus apel dan air jeruk lemon. Diamkan sampai dingin.

Setelah dingin, tata dalam gelas saji, tambahkan ginger ale, nata de coco, dan es batu sesuai selera.

Apel Jahe Kayumanis yang dingin dan beraroma rempah siap disajikan.

Baca Juga: 2 Resep Minuman Tradisional Campuran Madu untuk Menjaga Kesehatan Tubuh saat Pandemi COVID-19

Itulah resep minuman Apel Jahe Kayumanis yang segar dan beraroma.

Cocok sekali dijadikan teman bersantai soremu. Jangan lupa dicoba resepnya!

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.