GridKids.id – Memiliki gigi yang putih dan bersih merupakan dambaan semua orang, Kids.
Oleh sebab itu, banyak orang melakukan berbagai macam hal untuk membuat gigi jadi putih dan bersih.
Salah satu cara yang sering dilakukan ialah dengan menggunakan obat kumur hingga pasta gigi khusus untuk memutihkan.
Baca Juga: Belum Banyak yang Tahu, Ternyata Ini Waktu Terbaik untuk Membersihkan Gigi
Namun, ada cara lain yang bisa dilakukan untuk memutihkan gigi yang sudah memudah.
Salah satu caranya ialah menggunakan bumbu dapur untuk membersihkan gigi agar lebih cerah.
Baca Juga: 6 Hal yang Efektif Membantu Kita agar Bisa Bangun Lebih Awal
Lalu, bumbu dapur apa saja yang bisa digunakan untuk membersihkan gigi?