Find Us On Social Media :

Aturan Permainan Bola Kasti yang Dilakukan Beregu di Lapangan Terbuka

ini aturan permainan bola kasti yang mudah di pahami.

GridKids.id – Kasti merupakan salah satu olahraga beregu yang menggunakan bola kecil, Kids.

Lalu, ada beberapa aturan permainan bola kasti yang dilakukan oleh 12 pemain setiap regu dan dilakukan di lapangan terbuka.

Sebelum membahas aturan permainan bola kasti, kita akan membahas arti dari permainan ini terlebih dahulu.

Menurut Kementerian Pendidikan, kasti sendiri merupakan permainan yang dilakukan 12 pemain menggunakan bola kecil lalu pemukul dari kayu.

Baca Juga: Aturan Permainan Sepak Bola Dibuat FIFA untuk Pemain Hingga Penonton

Dalam permainan bola kasi dibagi menjadi dua regu atau tim, yaitu regu pemukul dan regu penjaga.

Regu pemukul bertugas untuk mendapat nilai dari memukul bola sejauh mungkin.

Baca Juga: Mengenal Perbedaan Coding dan Programming, Ternyata Keduanya Tak Sama

Sementara itu, regu penjaga bertugas untuk secepatnya dapat mengalahkan lawan.

Lalu, apa saja aturan permainan bola kasti yang dimainkan di lapangan? Yuk, Kita bahas!