Find Us On Social Media :

Rangkuman Jawaban Keterampilan Lokomotor dan Non Lokomotor Kelas 4 Tema 1

Rangkuman dan jawaban kelas 4 sd tema 1 Keterampilan Lokomotor dan Non Lokomotor

GridKids.id - Kids, kali ini kita akan membahas tentang rangkuman dan jawaban kelas 4 tema 1 Keterampilan Lokomotor dan Non Lokomotor. Namun sebelum itu, kamu juga perlu mengetahui apa itu lokomotor dan non lokomotor. Lokomotor adalah gerakan berpindah tempat di bagian tubuh tertentu yang dapat bergerak dan berpindah tempat. Contohnya seperti melompat, berlari atau memanjat.

Baca Juga: Contoh Gerak Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif dalam Permainan Bola VoliSedangkan non lokomotor adalah gerak yang enggak disertai dengan berpindah tempat seperti lokomotor.

Contohnya seperti memutar, menggeleng, membungkuk atau mengayun. Nah, jika sudah tahu pengertian singkatnya, yuk simak rangkuman dan jawaban lokomotor dan non lokomotor di bawah ini!

Baca Juga: Cara Mengelola Sumber Daya Alam dengan Prinsip Ekoefisiensi