Find Us On Social Media :

Rangkuman Jawaban Ide Pokok Organ Gerak Manusia dan Hewan Tema 1 Kelas 5 SD

Ide Pokok Organ Gerak Manusia dan Hewan Materi Tema 1 Kelas 5 SD

Ide pokok Organ Gerak Hewan dan Manusia

Dalam teks Organ Gerak Hewan dan Manusia terdiri dari lima paragraf dengan ide pokok ditambah dengan kalimat pengembang.

Ide Pokok paragraf 2

Ide pokok paragraf 2 adalah gerak manusia dan hewan menggunakan organ gerak yang tersusun dalam sistem gerak.

Kalimat pengembang

Dengan adanya organ gerak baik pada manusia dan hewan, dapat berguna untuk berlari, melompat, berenang dan lainnya.

Baca Juga: Bagian dari Organ Tumbuhan yang Berfungi Membantu Kelangsungan Hidup

Ide Pokok paragraf 3

Ide pokok paragraf 3 adalah organ gerak hewan dan manusia memiliki kesamaan.

Artinya manusia dan hewan memiliki alat gerak yang sama dengan tulang dan otot.

Kalimat pengembang 

Baik tulang dan otot merupakan alat gerak yang baik pasif dan aktif. Alat gerak