Find Us On Social Media :

Paru-Paru Jadi Taruhannya, Jangan Lagi Menjemur Pakaian Basah dalam Ruangan

Usai dipakai handuk sebaiknya dijemur atau dikeringkan.

GridKids.id - Kids, ternyata masih banyak orang yang menjemur pakaian atau handuk di dalam ruangan, lo. Apa kamu termasuk salah satunya?

Ada berbagai macam alasan mengapa orang lebih memilih menjemur pakaiannya di dalam ruangan.

Alasan tersebut seperti, takut adanya hujan hingga malas menjemurnya di luar rumah.

Baca Juga: Mulai Tanggal 12 Juli, Klinik Kimia Farma Akan Melayani Vaksinasi COVID-19 untuk Individu

Meski begitu, kita perlu menjemur pakaian di luar rumah.

Menjemur pakaian atau handuk di dalam ruangan bisa menganggu paru-paru kita.

 handuk yang basah dalam ruangan bisa berisiko menyebabkan gangguan pada paru-paru.