Find Us On Social Media :

Cara Tanaman Wortel Berkembang Biak, Generatif dan Vegetatif, Kelas 6 Tema 1

Mengenal cara berkembang biak wortel

2. Vegetatif

Wortel juga dapat berkembang biak secara vegeratif atau tidak wakin.

Caranya dengan menumbuhkan umbi dari akarnya.

Pada umbi akar wortel terdapat tunas. Nah, tunas tersebut yang membuat wortel dapat berkembang biak tanpa proses penyerbukan bunga.

Umbi akar yang akarnya membesar akan menyimpan cadangan makanan.

Nah, bila umbi ini ditanaman bersama batang maka tumbuh tunas, dan menghasilkan wortel baru.

Baca Juga: Contoh Tumbuhan yang Berkembang Biak dengan Cara Tunas dan Biji

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.