Find Us On Social Media :

Jangan Langsung Buang Ampas Teh, Cobalah Olah Menjadi Pupuk, Ini Cara Membuatnya

Jangan buang bekas teh celup karena bisa digunakan untuk pupuk, ini cara membuatnya.

GridKids.id - Teh merupakan minuman yang digemari hampir semua kalangan, baik mudah ataupun tua, Kids.

Ini karena kandungan dalam teh yang memiliki manfaat kesehatan sehingga baik untuk tubuh.

Namun, teh bukan hanya bagus untuk manusia, saja karena ampas teh celup juga bagus untuk tanaman.

Baca Juga: Cara Mudah Membuat Pupuk dari Kotoran Ayam agar Tanaman Sayuran Subur

Taukah kamu? Ampas teh celup mengandung nitrogen yang dapat menyuburkan tanaman.

Bukan hanya itu, ampas teh celup juga berfungsi untuk membasmi hama yang menganggu tanaman.

Lalu, menggunakan pupuk dari ampas teh celup lebih baik dan ramah lingkungan dibanding pupuk kimia.

Baca Juga: Sejarah Asal-Usul Kentang Goreng, Ternyata Bukan Berasal dari Prancis

Ada beberapa langkah untuk membuat pupuk ampas teh celup, apa saja? Yuk, kita bahas, Kids.