Find Us On Social Media :

Mengenal Ukuran dan Tekanan Bola Sepak pada Permainan Sepak Bola

(ilustrasi) bola sepak yang digunakan untuk sepak bola

Berbeda dengan lingkar bola untuk permainan sepak bola usia dini atau anak-anak di bawah 12 tahun bisa berukuran lebih kecil.

Berat bola sepak

Berat bola permainan sepak bola sesuai dengan standar FIFA adalah 410-450 gram.

Bola ini bisanya diukur pada awal pertandingan.

Sedangkan tekanan udara pada sebuah bola sepak harusnya 1 satuan atmoster (atm) atau sekitar 14,7 psi sesuai dengan ketentuan IFAB.

Jika dalam sebuah pertandinga bola mengempis makan pertandingan bisa dihentikan untuk menggangti bola.

Wasit akan memulai kembali pertandingan dengan menggunakan bola baru sesuai pada titik ketika permainan dihentikan.

Baca Juga: Pecinta Sepak Bola? Ini 24 Julukan Negara Peserta Piala Eropa 2020 yang Sangat Unik

 

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.