Find Us On Social Media :

Mudah Dilakukan di Rumah, Ini 5 Jenis Olahraga yang Bisa Tingkatkan Daya Tahan Tubuh di Masa Pandemi COVID-19

Senam salah satu jenis olahraga sederhana yang dapat meningkatkan daya tahan tubuh yang bisa dilakukan dalam rumah.

1. Senam Senam adalah jenis olahraga yang santai dan dapat dilakukan dalam rumah. Ada berbagai macam jenis senam seperti zumba, yoga dan dance modern yang dapat kamu ikuti panduannya lewat Youtube. Lakukan secara rutin di pagi hari dengan durasi sesuai yang kamu inginkan.

Baca Juga: Jangan Sembarangan, Begini Cara Aman Mengelola Sampah Pasien COVID-19 saat Isolasi Mandiri2. Jalan Cepat Jalan cepat adalah jenis olahraga sederhana yang dapat kamu lakukan kapan saja di rumah. Jalan cepat juga sangat efektif untuk menjaga kebugaran dan termasuk dalam jenis olahraga aerobik. Kamu dapat melakukannya dalam rumah dan berkeliling selama 10-15 menit. 3. Lompat Tali

Olahraga kardio seperti lompat tali atau jumping termasuk ke dalam jenis olahraga sederhana yang dapat dilakukan di rumah.