Find Us On Social Media :

Mulai Kehilangan Indra Penciuman? Atasi dengan 4 Bahan Alami yang Bisa Mengobati Anosmia Ini

Lemon menjadi bahan alami yang dapat mengobati anosmia.

3. Daun Mint

Siapa yang enggak tahu daun mint yang punya sejuta manfaat ini?Kandungan mentol di dalamnya dapat mengatasi hidung tersumbat. Bisa melegakan hidung, kamu dapat menyeduh daun mint sebanyak 10-15 lembar dan rebus ke dalam secangkir air. Jika sudah, jangan lupa disaring lalu tambahkan madu dan segera diminum.

Baca Juga: Hal yang Enggak Boleh Dilakukan setelah Vaksinasi COVID-19, Salah Satunya Olahraga

4. Minyak Jarak Minyak jarak kerap dijadikan sebagai obat alami untuk mencegah anosmia. Kandungan di dalamnya berupa asam risinoleat yang dapat melawan infeksi, pembengkakan hingga peradangan. Hangatkan minyak jarak lalu teteskan sedikit minyaknya ke tepi lubang hidung sekali dalam sehari.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.