Pola Lantai Tari Saman
Pola lantai Tari Saman menggunakan pola lantai garis lurus, baik vertikal dan horizontal.
Pola lantai horizontal
Pola gerakan Tari Saman adalah garis horizontal.
Pola ini mempunyai makna sebagai hubungan antara manusia dengan manusia.
Sebagai makhluk sosial tentunya kita saling membutuhkan satu dengan lainnya. Pada pola ini, penari berbaris lurus ke samping.
Pola lantai vertikal
Pada pola ini, para penari ini membentuk garis lurus dari depan ke belakang.
Ini bermakna adanya hubungan antara manusia dengan Tuhan Yang Maha Esa sebagai pencipta alam semesta.
Ini adalah pola yang melambangkan kesan kesederhaan.
Pola lantai huruf Z
Terdapat juga pola lantai huruf Z dalam Tari Saman.
Di mana masing-masing penari memiliki fungsi sebagai berikut: Penopang, bertugas menahan keutuhan formasi para penari agar tetap rapat dan lurus.
Baca Juga: Perbedaan Tari Modern dan Tari Tradisional, Berikut Penjelasannya
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.