Find Us On Social Media :

Sering Dikira Sama, Ini Perbedaan Krayon dan Oil Pastel yang Terbuat dari Lilin

Perbedaan krayon dan oil pastel

GridKids.id - Anak-anak maupun orang dewasa biasanya menyukai kegiatan menggambar. Enggak cuma pensil warna dan cat air, krayon juga sering digunakan.

Baca Juga: Bosan Selama di Karantina? Enggak Ada Salahnya Mencoba Game Tebak Gambar Ini, Seru dan Asyik

Krayon adalah alat pewarna dalam menggambar. Krayon sering digunakan untuk mewarnai gambar karena mudah digunakan dan memiliki warna yang tegas.

Keberadaan krayon enggak tergerus zaman, mesti banyak alat mewarnai lain di pasaran.

Baca Juga: Mengenal Teori Tujuan Negara dan Tujuan Negara Republik Indonesia

Apakah pernah mewarnai menggunakan krayon atau oil pastel, Kids?

Banyak yang mengira kalau krayon dan oil pastel itu sama. Padahal meski sekilas keduanya tampak mirip, ada banyak perbedaan dari keduanya, lo.

Wah, apa saja, ya? Yuk, kita cari tahu!