Find Us On Social Media :

Agar Awet dan Tahan Lama, Ini Cara Membuat Kulkas Bekerja Efektif, Mudah Dilakukan di Rumah

Mudah dilakukan di rumah, ini cara membuat kulkas bekerja efektif.

Menjaga kebersihan kulkas

Jika ingin kulkas dapat bekerja baik dalam menyimpan makanan, hal yang perlu diperhatikan ialah kebersihan kulkas, Kids.

Kamu bisa, membersihkan koil kondesor menggunakan penyedot debu.

Dengan hal tersebut akan membuat suhu kulkas terjaga baik dan dapat efektif dalam menyimpan makanan.

Baca Juga: Jangan Lakukan Lagi, Ini 4 Kesalahan Menyimpan Makanan di Kulkas yang Masih Sering Dilakukan

Selalu menjaga suhu

Untuk menjaga kulkas tetap bekerja efektif, kamu harus memastikan suhu kulkas antara  0-1,6 derajat Celsius.

Jika suhu kulkas lebih atau kurang maka akan memicu kerusakan pada makanan yang disimpan.

Untuk mengecek suhu, kamu bisa menggunakan termometer manual, Kids.