Find Us On Social Media :

Hindari Meletakkan Minuman Ini di Dalam Freezer Karena Bisa Membahayakan

Jangan menyimpan minuman ini dalam freezer karena berbahaya, ini penjelasannya.

GridKids.id - Kulkas merupakan benda yang selalu diandalkan untuk menyimpan berbagai macam makanan serta minuman.

Makanan atau minuman disimpan di dalam kulkas agar tahan lama.

Selain itu, jika ingin makanan semakin tahan lama maka bisa diletakkan di dalam freezer.

Baca Juga: Jangan Lakukan Lagi, Ini 4 Kesalahan Menyimpan Makanan di Kulkas yang Masih Sering Dilakukan

Meski dapat membuat makanan danminuman tahan lama, namun enggak semua barang bisa disimpan dalam freezer.

Ada beberapa minuman yang sebaiknya jangan diletakkan dalam freezer karena akan memicu korsleting listrik.

Baca Juga: 3 Varian Virus Corona yang Sudah Masuk dan Menyebar di Indonesia, Waspadai Gejalanya

Lalu, minuman apa saja yang enggak boleh dimasukkan ke dalam freezer? Yuk, kita bahas, Kids.

Minuman Berkarbonasi

Minuman pertama yang enggak boleh disimpan dalam freezer ialah minuman berkarbonasi, Kids.

Jika kamu memaksakan minuman ini disimpan dalam freezer maka akan meledak ketika membeku.

Hal tersebut dikarenakan, minuman berkarbonasi mengandung karbon dioksidan yang akan menjadi bersoda.

Baca Juga: Jangan Lakukan Lagi, Ini Deretan Makanan Enggak Boleh Disimpan di Kulkas, Semangka Salah Satunya

Jika minuman tersebut membeku maka karbon dioksida menjadi mengembang dan akan menyebabkan ledakan.

Dry ice

Lalu, minuman yang enggak boleh dimasukan dalam freezer ialah dry ice atau es kering.

Es kering ini merupakan bentuk padat dari karbon dioksida, Kids.

Lalu, es kering sangat berbahaya jika kamu meletakkannya dalam freezer dengan suhu -18 derajat, Kids.

Meski es kering enggak meledak, namun jika dipegang dengan tangan kosong akan berbahaya karena memicu radang dingin.

Baca Juga: Hindari Kulkas Berbau Tak Sedap dengan Bahan Alami Ini, Salah Satunya Ampas Kopi

Menghilangkan bau

Menggunakan bubuk kopi untuk mengharumkan kuklas merupakan cara yang dilakukan banyak orang.

Kamu hanya perlu memasukan bubuk kopi ke dalam kulkas.

Bubuk kopi tersebut akan menyerap bau sedap dalam kulkas.

Namun, jangan berlebihan memberi kopi untuk kulkas karena bisa memicu aroma makanan atau minuman berubah, Kids

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.