Find Us On Social Media :

Banyak yang Mengira Ikan, Paus Ternyata Mamalia Laut, Ini Sederet Faktanya

Paus salah satu hewan mamalia.

Berdarah panas

Paus memiliki lapisan lemak di bawah tubuhnya untuk menghasilkan panas.

Paus berenang dan mencerna makanan. Ini bisa membantunya untuk bertahan hidup.

Baca Juga: Apakah Lumba-Lumba Termasuk Mamalia yang Lebih Pintar dari Manusia?

Melahirkan dan menyusui anaknya

Enggak seperti ikan, mamalia satu ini bisa melahirkan dan menyusui anaknya. Paus akan melahirkan setelah 15 bulan mengandung.

Menghirup oksigen

Paus memiliki paru-paru untuk bernapas melalui lubang di tengkoraknya ketika muncul ke luar air.

Memiliki rambut

Pada paus bungkuk dewasa memiliki bonggol-bonggol di kepala yang ditumbuhi rambut.

Jika ikan berenang dengan menggerakkan ekornya untuk maju, paus melengkungkan punggungnya dan menggerakknya kakinya naik turun untuk berenang maju.