Untuk menjaga pertumbuhan sirih gading dengan baik, kamu bisa meletakkan botol di bawah sinar matahari.
Akar yang sudah terendam air akan perlahan tumbuh setelah 7-14 hari.
Lalu, kamu bisa memberikan pupuk cair agar sirih gading tumbuh baik.
Baca Juga: Ingin Menanam Sirih Gading di Pekarangan Rumah? Perhatikan Hal Ini Agar Tanaman Tumbuh Subur
Untuk pemberian pupuk, sebaiknya dilakukan setiap 4 hingga 6 minggu.
Selain itu, jumlah banyaknya pupuk yang digunakan bervariasi karena bergantung ukuran tanaman serta botol.
Namun, yang pasti jangan terlalu banyak memberi pupuk karena akan berdampak buruk.
Selain itu, kamu perlu mengganti air dalam botol setiap seminggu sekali, Kids.
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.