Find Us On Social Media :

Hindari Kulkas Berbau Tak Sedap dengan Bahan Alami Ini, Salah Satunya Ampas Kopi

Kulkas yang memiliki bau tak sedap membuat enggak nyaman, atasi dengan ampas kopi, ini penjelasannya.

Ampas Kopi

Penggunaan ampas kopi untuk menghilangkan bau pada kulkas sangat mudah, Kids.

Kamu hanya perlu meletakkan ampas kopi dalam wadah kecil. Setelah itu kamu bisa meletakkan ampas kopi dalam kulkas.

Baca Juga: Benar Atau Enggak Kopi Dapat Digunakan untuk Menyuburkan Tanaman? Ini Penjelasannya

Ampas kopi akan menyerap bau yang enggak sedap yang ada di kulkas.

Hal tersebut dikarenakan ampas kopi memiliki kandungan nitrogen yang bagus untuk menetralkan bau.

Ampas kopi juga dapat memberikan aroma harum dan segar dalam kulkas, nih.

Kalau memilih ampas kopi untuk menghilangkan bau kulkas, kamu harus menggantinya setiap bulan agat tetap segar.

---

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.