Find Us On Social Media :

Absen Lama, Ini 4 Pemain yang Kembali Membela Timnas Negaranya di Ajang Euro 2020

Karim Benzema

3. Thomas Muller

Sama seperti Mats Hummels, Thomas Muller juga enggak pernah bermain untuk Timnas Jerman selama 2 tahun terakhir.

Terakhir kali, Muller membela Der Panzer pada tahun 2018 lalu di ajang UEFA Nations League.

Pemain berusia 31 tahun ini akan menjadi salah satu andalan utama di lini depan Jerman untuk kompetisi Euro 2020 tahun ini.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Euro 2020 yang Diselenggarakan Juni Mendatang, Siapa Jagoanmu?

4. Karim Benzema

Butuh waktu enam tahun bagi Karim Benzema agar bisa kembali memperkuat Timnas Prancis.

Akhirnya, pada tahun ini pemain berusia 33 tahun tersebut dapat kembali membela Le Bleu (julukan Prancis) di ajang internasional.

Di musim 2020/2021, Benzema merupakan ujung tombak Real Madrid dengan mengoleksi 30 gol dan sangat layak untuk kembali membela Prancis di turnamen Euro 2020.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.