Find Us On Social Media :

Ungkapan Rasa Terganggu dalam Bahasa Inggris dan Contoh Kalimatnya

Ungkapan Rasa Terganggu dalam Bahasa Inggris

Cara Mengungkapkan Rasa Terganggu dalam Bahasa Inggris

Inilag cara mengungkapkan rasa terganggu dalam bahasa Inggris pada percakapan sehari-hari.

A: Can you please turn the volume down?    Bisakah kamu mengecilkan suaranya?

B: Why?    Kenapa?

A: It bothers me. I'm studying and I can't concentrate.    Itu menggangguku. Aku sedang belajar dan enggak bisa berkonsentrasi.

B: Okay, sorry.    Oke, maaf.

Baca Juga: Cara Memperkenalkan Diri dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya

C: Why don't you wear your new dress?    Kenapa kamu enggak memakai gaun barumu?

D: I feel uncomfortable wearing it.     Aku merasa enggak nyaman memakainya.

C: Why?    Kenapa?

D: I don't know, I just don't like it.    Aku enggak tahu, aku cuma enggak menyukainya.

Nah, itulah cara mengungkapkan rasa terganggu dalam bahasa Inggris beserta artinya.

---

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.