Find Us On Social Media :

Prediksi Susunan Pemain Man City vs Chelsea dalam Partai Final Liga Champions Bertajuk All England

Trofi Liga Champions

Final Liga Champions Musim 2020-2021

Manchester City baru pertama kali melaju ke final Liga Champions perdana sepanjang sejarah klub.

Man City melakoni laga apik, mereka berhasil membungkam Paris Saint-Germain (PSG) di babak semifinal.

Sementara itu, Chelsea yang saat ini sedang dibesut oleh Thomas Tuchel melaju ke partai puncak setelah membungkam Real Madrid.

Baca Juga: Drama Klasemen Akhir Liga Inggris, Liverpol dan Chelsea Berhasil Masuk Liga Champions

Hal ini pun cukup mengejutkan sebab Chelsea dapat menumbangkan Real Madrid sebagai klub dengan gelar juara terbanyak di ajang Champions League.

Laga ini juga akan menampilkan hal menarik lainnya, seperti persaingan di antara pemain kunci dari kedua tim.

Di antara adalah Phil Foden dan Kevin de Bruyne akan melawan N'golo Kante dan Mason Mount.

Pertandingan ini juga sangat penting bagi Sergio Aguero yang merupakan laga terakhirnya bersama Man City.