Find Us On Social Media :

Perbedaan Zat Tunggal dan Zat Campuran dalam Ilmu Sains

Perbedaan zat tunggal dan zat campuran.

Zat Campuran

Zat campuran atau mixture substances adalah zat yang mempunyai kandungan dua atau lebih jenis zat yang berbeda.

Meskipun terdiri atas dua zat atau lebih, zat campuran masih mempunyai sedikit sifat asli dari unsurnya.

Zat campuran dibedakan menjadi dua jenis, yakni:

1. Zat Campuran Homogen Merupakan campuran dua atau lebih zat yang seluruh zat penyusunnya tercampur dengan sempurna.

Baca Juga: Macam-Macam Benda Langit di Alam Semesta, Bukan Hanya Bintang

Campuran zat homogen penyusunnya enggak bisa dibedakan, Kids

Contoh: Air garam, air sirup, perunggu, kuningan.

2. Zat Campuran Heterogen

Merupakan campuran dua zat atau lebih yang seluruh zat penyusunnya enggak tercampur dengan sempurna

Contoh: Air kopi, adonan tepung, campuran air dengan tanah.

---

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.