Find Us On Social Media :

Mengenal Bentuk-Bentuk Energi, Salah Satunya Energi Mekanik

Panel surya adalah salah satu alat yang memanfaatkan energi dari matahari.

GridKids.id - Kids, apa saja bentuk-bentuk energi yang kamu ketahui?

Yap, ada beberapa bentuk-bentuk energi.

O iya, pengertian energi adalah kemampuan untuk melakukan usaha.

Baca Juga: Apa yang Dimaksud Sumber Energi? Ini Pengertian dan Contohnya

Kalau menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), energi adalah kemampuan untuk melakukan kerja atau daya yang dapat digunakan untuk melakukan berbagai proses kegiatan.

Bentuk-bentuk energi di antaranya adalah energi mekanik, energi panas, energi kimia, energi listrik, energi bunyi, energi cahaya, dan energi nuklir.

Kita simak satu per satu penjelasannya, yuk!

Baca Juga: Definisi Satuan Internasional Beserta Syarat, Konversi dan Tujuh Besaran