Find Us On Social Media :

Enggak Boleh Asal, Ini 5 Kebiasaan Menyisir yang Justru Membuat Rambut Jadi Rontok dan Rusak

Kesalahan saat Menyisir Rambut

GridKids.id - Semua orang pasti menginginkan rambut yang sehat.

Untuk itu, perawatan rambut adalah salah satu hal yang jadi perhatian, baik pada perempuan maupun laki-laki.

Nah, menyisir rambut adalah salah satu perawatan yang paling sering dan umum dilakukan.

Baca Juga: 6 Buah dan Sayur yang Baik untuk Kesehatan Rambut Jika Rutin Dikonsumsi, Salah Satunya Pisang

Namun karena dilakukan setiap hari, kadang kita enggak sadar kalau ternyata ada kebiasaan menyisir rambut yang enggak baik.

Yap! Menyisir rambut enggak boleh asal, Kids, karena justru akan membuat rambut jadi rusak.

Inilah beberapa kesalahan saat menyisir rambut yang tanpa sadar sering kita lakukan.