Find Us On Social Media :

Penyebab Anak Kucing Suka Mencakar dan Mengigit, Bisa karena Sakit

Ada beberapa penyebab anak kucing suka mencakar dan menggigit.

GridKids.id - Kucing merupakan hewan yang menggemaskan terlebih kucing yang masih kecil, Kids.

Tingkah anak kucing umumnya sangat lucu ketika berinteraksi dengan sang pemilik.

Tetapi enggak jarang anak kucing jadi suka mencakar dan menggigit apa saja yang melintas di depannya.

Bahkan, enggak jarang mereka menyerang kaki atau tangan kita, Kids.

Baca Juga: Enggak Perlu ke Dokter, Ini Cara Merawat Kucing yang Mengalami Diare

Nah, sebenarnya mengapa anak kucing suka mencakar dan menggigit, ya?

Rupanya ada beberapa penyebab anak kucing suka mencakar dan menggigit.

Apa saja, ya? Yuk, kita cari tahu!