Find Us On Social Media :

Ini 5 Deretan Gereja Terbesar dan Termegah di Dunia dengan Gaya Arsitektur yang Unik

Basilika Santo Petrus, Vatikan

2. Katedral Cologne, Jerman

Katedral Koln merupakan katedral yang terletak di Köln, Jerman yang mulai dibangun tahun 1248.

Sejak 1996 silam, UNESCO menobatkan Katedral Cologne sebagai situs warisan dunia.

Setiap harinya rata-rata tersapat 20.000 orang mengunjungi Katedral Cologne yang membuatnya menjadi tempat wisata paling banyak dikunjungi di Jerman.

Baca Juga: Tank Peninggalan Jerman di Masa Perang Dunia II Bakal Dirakit Ulang Oleh Salah Satu Museum Sejarah di Swiss

1. Basilika Santo Petrus, Vatikan

Papal Basilica of St. Peter in the Vatican atau lebih dikenal dengan Basilika Santo Petrus adalah sebuah basilika utama Katolik di Kota Vatikan.

Bangunan ini diklaim sebagai gereja terbesar dan termegah yang pernah dibangun sepanjang sejarah.

Konstruksi basilika ini dimulai pembangunan pada 1506 dan rampung pada 1626.

----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id