Find Us On Social Media :

Terganggu Bau Urine yang Menyengat? Ternyata Ini Beberapa Penyebabnya

Ada beberapa penyebab urine berbau.

Mengonsumsi kopi

Konsumsi kopi dalam jumlah banyak bisa memicu urine menjadi sangat bau, Kids.

Hal tersebut dikarenakan, sisa zat dari kopi akan pecah dan memicu urine menjadi bau.

Baca Juga: Jangan Diabaikan, Sering Kencing Bisa Menandakan Gejala Penyakit Pada Tubuh, 5 Hal Ini Jadi Penyebabnya

Selain itu, kopi juga akan memicu kita untuk buang air lebih sering, lo.

Cairan yang terus keluar akan meningkatkan risiko dehidrasi.

Jadi, sebaiknya imbangi dengan minum air putih yang cukup, ya.

Mengonsumsi makanan tertentu

Sudah menjadi rahasia umum ketika mengonsumsi petai dan jengkol akan berdampak pada kencing menjadi bau, Kids.