Find Us On Social Media :

Mengenal 6 Macam Perubahan Wujud Benda dan Contohnya dalam Kehidupan Sehari-Hari

Es yang membeku adalah salah satu perubahan wujud benda.

4. Mengembun

Pengembunan adalah perubahan wujud benda yang lebih padat ke wujud yang seperti gas (atau uap) menjadi bentuk cairan.

Contoh: Rumput yang pada saat pagi hari menjadi basah karena mengembun dari suhu udara.

5. Menyublim

Merupakan suatu peristiwa perubahan wujud dari bentuk padat menjadi gas yang memerlukan energi panas.

Baca Juga: Untuk Pertama Kali dalam Sejarah, Es di Laut Arktik Enggak Bisa Membeku, Apa Akibatnya?

Contoh: Kapur barus (kamper) yang disimpan pada lemari pakaian lama-lama akan habis.

6. Mengkristal

Merupakan suatu peristiwa perubahan wujud dari gas menjadi padat dengan melepaskan energi panas.

Contoh: Berubahnya uap air di udara menjadi salju.

Nah, itu dia, Kids, contoh perubahan wujud pada benda.

Semoga bermanfaat!

----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id