Find Us On Social Media :

6 Prasasti Peninggalan Sejarah Tarumanegara Beserta Lokasinya

Prasasti Tugu Peninggalan Sejarah Tarumanegara

4. Prasasti Muara Ciaten Prasasti Muara Ciaten telah dibuat sejak 458 Saka atau 536 Masehi. Prasasti itu memiliki isi yang menandakan negara dikembalikan kepada Raja Sunda. Letak Prasasti Muara Ciaten ditemukan di tepi sawah yang enggak juga dari Prasasti Ciaruteun.

Baca Juga: Peninggalan Sejarah Hindu di Indonesia Beserta Contohnya5. Prasasti TuguPrasasti Tugu yang terletak di Cilincing, Jakarta Utara ini berisi tenatang berita Raja Punawarman yang memerintahkan untuk membangun terusan di Sungai Gomati, Jawa Barat. Terusan ini berfungsi sebagai pencegah banjir dan saat musim kemarau berfungsi sebagai pengairan. 6. Prasasti Awi Prasasti Awi ditemukan di Bogor, Jawa Barat memuat syair pujian terhadap Raja Punawarman.Kids, itulah beberapa prasasti peninggalan sejarah Tarumanegara.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik dihttps://www.gridstore.id