Find Us On Social Media :

Diidap Anak Joanna Alexandra, Ternyata Campomelic Dysplasia adalah Penyakit Langka yang Berbahaya

Baby Zio bersama ibu dan kakak-kakaknya.

Ciri-Ciri Penderita Campomelic Dysplasia 

Penyakit langka Campomelic Dysplasia umumnya berkembang sejak bayi, Kids.

Saat di dalam kandungan, penyakit langka tersebut enggak jarang terdeteksi dengan USG.

Nah, dilansir dari Nakita.id, berikut ini beberapa ciri-ciri anak yang mengidap Campomelic Dysplasia:

- Hanya memiliki 11 pasang tulang rusuk, bukan 12

- Kelainan tulang di tulang belakang dan leher

- Tulang belikat enggak berkembang

- Bagian tubuh bawah seperti kaki pendek

Baca Juga: Diidap Anak Baim Wong, Cari Tahu Fakta Flu Singapura yang Lebih Rentan Menyerang Anak-Anak

- Pinggul dislokasi

- Panggul berorientasi vertikal dan sempit

- Kepala membesar

- Rahang berukuran kecil

- Jembatan hidung datar

- Telinga rendah

- Lengan melengkung

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id