Find Us On Social Media :

Digunakan untuk Menampung Derasnya Aliran Air, Ini Waduk Terbesar yang Ada di Indonesia

Waduk adalah tempat sebagai penampungan air.

3. Waduk Gajah Mungkur

Waduk Gajah Mungkur adalah sebuah bendungan yang terletak enam kilometer di selatan Kota kabupaten Wonogiri, Provinsi Jawa Tengah.

Perairan danau buatan ini dibuat untuk membendung sungai terpanjang di pulau Jawa, yakni sungai Bengawan Solo.

Dinamakan Gajah Mungkur karena lokasinya yang dekat dengan pegunungan Gajah Mungkur disebelah barat bendungan ini.

Baca Juga: Jadi Salah Satu Penyebab Puting Beliung di Waduk Gajah Mungkur, Apa Itu Awan Kumulonimbus?

4. Waduk Kedungombo

Waduk Kedungombo merupakan salah satu bendungan buatan terbesar yang ada di Indonesia, Kids.

Kedungombo terletak di perbatasan tiga kabupaten di Provinsi Jawa Tengah, yakni Kabupaten Grobogan, Kabupaten Sragen, dan Kabupaten Boyolali.

Waduk ini menggunakan kali Serang sebagai sumber air utamanya yang juga merupakan pertemuan antara tiga aliran sungai, yakni Sungai Uter, Sungai Kombo, dan Sungai Banjaran.

----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id