Find Us On Social Media :

Heboh Ribuan Burung Kuasai Sebuah Kota, Rusak Taman Sampai Bikin Warga Terjebak dan Tak Berani Keluar Rumah

Ratusan Burung yang Penuhi Kota

Burung yang Merusak

Burung ini adalah jenis kakatua corella, Kids.

Burung berwarna putih ini dikenal sebagai hewan asli dari daerah Shoalhaven, News South Wales, Australia.

Kakatua corella adalah hewan yang bisa merusak sekitarnya.

Baca Juga: Jadi Tamu Tak Diundang yang Berkunjung untuk Menonton Video, Pecinta Hewan Ini Jalin Persahabatan Unik dengan Kucing Liar

Para warga pun mengeluhkan taman dan beberapa benda mereka yang rusak karena ulah burung-burung tersebut.

Selain itu, mereka juga mengatakan kalau kotoran dan bulu burung ini bertebaran di mana-mana.

Namun, warga enggak bisa berbuat apa-apa, nih.

Bukan cuma karena jumlah burung yang terlalu banyak, tapi juga karena kakatua corella adalah spesies yang dilindungi di negara ini.