Find Us On Social Media :

Resep dan Cara Membuat Es Pisang Ijo Khas Makassar dengan Tekstur yang Kenyal, Cocok Dijadikan Menu Takjil

Es pisang ijo khas Makassar

Bahan-bahan

- 6 pisang raja, pilihlah yang sudah matang

- Siapkan sirop merah

- Sediakan es serut kasar

Bahan Kulit

- 150 gram tepung beras 

- 50 gram sagu 

- 5 gram tepung terigu

- 200 ml santan

Baca Juga: Cocok Dijadikan Menu Berbuka Puasa, Ini Resep Hidangan Takjil Es Oyen

- 80 ml gula pasir

- 10 lembar daun pandan

- 10 lembar daun suji

- 1/2 sdt garam

Bahan Saus

- Siapkan 2 lembar daun pandan, diiris

- 100 ml air

- 200 ml santan

- 1/2 sdm tepung beras

- 75 gram gula pasir