Find Us On Social Media :

Pengertian Tempo Sedang Beserta Jumlah Ketukannya dan Contoh Lagu

Pengertian dan contoh tempo sedang seperti adante, andantino, maestoso dan moderato

GridKids.id - Kids, dalam dunia seni musik, tempo memegang peran penting dan membuat musik atau lagu lebih enak didengarkan.

Yap, tempo ada bermacam-macam mulai dari lambat, sedang juga cepat.

Nah, kali ini GridKids akan membahas tentang tempo sedang yang meliputi adante, adantino, maestoso dan moderato.

Baca Juga: Pengertian Tempo Lambat dalam Musik Beserta Jumlah Ketukannya

Namun apakah kamu tahu apa itu pengertian tempo serta contoh dari tempo sedang?

Sebelum itu, tempo digunakan untuk menunjukkan cepat lambatnya sebuah lagu, Kids.

Yuk, tanpa berlama-lama lagi kita simak di bawah ini pengertian hingga contoh tempo sedang.