GridKids.id - Kids, apa kamu suka memerhatikan berbagai fenomena langit atau fenomena astronomi?
Kalau iya, kamu pasti akan tertarik dengan penampakan super pink moon.
Fenomena ini akan terjadi pada beberapa hari ke depan, tepatnya sekitar Senin, 26 April 2020.
Baca Juga: Catat Tanggalnya, Inilah Jadwal Fenomena Gerhana di Tahun 2021 yang Sayang untuk Dilewatkan
Penampakan bulan ini jadi salah satu fenomena yang ditunggu penggemar astronomi setiap tahunnya, lo.
Kali ini kamu bisa menyaksikan fenomena langit tersebut dari rumah.
Nah, apa sebenarnya yang dimaksud dengan fenomena super pink moon ini?