Find Us On Social Media :

Kapan Waktu Terbaik Meminum Susu? Ini Faktanya yang Perlu Diketahui

Rutin mengonsumsi susu berdampak baik untuk tubuh.

Tetapi ada beberapa makanan yang disarankan untuk enggak dikonsumsi bersamaan ketika minum susu, Kids.

Makanan tersebut seperti bayam, ubi jalar, kacang-kacangan atau yang memiliki kandungan asam oksalat.

Baca Juga: Bukannya Dapatkan Nutrisi Baik, Mengonsumsi 4 Buah Ini dengan Susu Justru Bisa Sebabkan Masalah Kesehatan

Hal tersebut dikarenakan makanan yang mengandung asam oksalat akan menganggu penyerapan kalsium yang terdapat dalam susu.

Kalsium pada susu sangat penting untuk menjaga kesehatan tulang hingga gigi.

Nah, jadi meski susu dapat diminum kapan saja, harus hindari meminum susu berbarengan dengan makanan yang mengandung asam oksalat, Kids.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik dihttps://www.gridstore.id