Find Us On Social Media :

5 Bangunan dengan Arsitektur Unik di Indonesia, 2 di Antaranya Menjadi Gedung Percakar Langit Seperti di Dubai

Regatta Tower

1. Menara Pinisi, Universitas Negeri Makassar

Bangunan ini terdiri atas 17 lantai, biasanya gedung tinggi akan digunakan sebagai tempat perkantoran.

Namun, Universitas Negeri Makassar ternyata memilikinya.

2. Binus, Alam Sutera

Nah, ada lagi nih gedung kampus, yakni Universitas Bina Nusantara dengan bangunan setinggi 22 lantai.

Konstruksinya mempunyai konsep dan bentuk yang teratur, ramah lingkungan, dan hemat energi.

Baca Juga: Wah, Teknolgi dari Star Wars Ini Ternyata Beneran Ada di Dunia Nyata!

3. Bakrie Tower, Jakarta

Bakrie Tower merupakan gedung pencakar langit yang berisi perkantoran kelas A+ dengan arsitektur twist style yang unik, asimetris, dan artistik.