Find Us On Social Media :

Enggak Perlu Takut Ketika Ingin Memelihara Reptil, Ini Rekomendasi Reptil yang Cocok untuk Pemula

Bunglon salah satu jenis reptil yang sangat cocok dipelihara untuk pemula.

Bunglon

Umumnya bunglon dikenal sebagai hewan yang dapat mengubah diri untuk menyelamatkan diri dari kejaran predator. 

Tetapi faktanya, bunglon enggak berubah warna untuk menghindari predator. 

Warna bunglon dapat berubah karena respons emosional seperti ketakutan serta kemarahan, Kids. 

Baca Juga: Sering Jadi Tempat Favorit Kucing, Ternyata Tempat-Tempat Ini Bisa Berbahaya Kucing

Perubahan tersebut bisa terjadi karena lingkungan, seperti peningkatan atau penurunan cahaya, kelembapan, dan suhu.

Ada 180 spesies bunglon, namun hanya beberapa saja yang dapat dipelihara. 

Jika kamu pemula dalam memelihara bunglon sebaiknya minta bantuan kepada yang lebih pengalaman agar bunglon tetap terjaga, Kids.