Find Us On Social Media :

Tampak Sepele, Ternyata 2 Hal Sederhana Ini Bisa Jadi Penyebab Kulkas Cepat Rusak

Ada beberapa penyebab kulkas cepat rusak.

Isi Kulkas Terlalu Penuh

Saat mengisi kulkas, sebaiknya lakukan dengan bijak, Kids.

Meski bisa menyimpan dan mengawetkan sebagian jenis makanan atau minuman, tapi beberapa jenis bahan makanan sebenarnya enggak cocok disimpan di dalam kulkas, lo.

Selain itu, jika semua bahan makanan yang ada di rumah dimasukkan, nantinya kulkas akan terlalu penuh.

Kulkas yang terlalu penuh akan sulit untuk bekerja secara efektif dan efisien.

Baca Juga: Daftar Makanan yang Sebaiknya Malah Enggak Disimpan di Dalam Kulkas

Bahkan, kulkas bisa mengalami penurunan fungsi bahkan menjadi rusak.

Nah, itulah beberapa penyebab kulkas cepat rusak yang jarang disadari, kids.

Secara garis besar dapat disimpulkan bahwa agar kulkas awet sebaiknya lakukan pembersihan secara rutin dan atur isi kulkas supaya enggak melebihi kapasitas.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id