Selalu Jaga Kualitas Konten
Sejak awal menjadi youtuber, Kak Chandra selalu ingin menjaga kualitas kontennya itu.
Konten apa saja yang ia buat kualitas produksinya harus bagus.
Hal tersebut yang membuat Kak Chandra berbeda dengan content creator lainnya di Tanah Air.
Baca Juga: Fakta Unik YouTuber Londo Kampung, Bule Australia yang Fasih Berbahasa Jawa dan Jadi Arek Suroboyo
Enggak Pernah Ambil Adsense
Siapa sangka pemilik kanal Youtube Tim2One itu ternyata mengaku enggak pernah mengambil adsense dari Youtube.
Kak Chandra hanya menggunakan platform Youtube sebagai tempat untuk menuangkan hobinya di sinematografi dan terus berkarya dengan konten menarik lainnya.
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id