Find Us On Social Media :

Perabotan Rumah Dimakan Rayap? Jangan Khawatir, Ini 4 Jenis Tanaman yang Ampuh Cegah Rayap

Nepeta cataria (catnip) pengusir rayap

GridKids.id - Rayap atau anai-anai adalah hewan yang bernama ilmiah lsoptera.

Rayap merupakam jenis hama yang kerap datang ke rumah dan sering muncul di berbagai macam tempat dengan bahan dari kayu.

Rayap tersebut bisa merusak benda-benda seperti perabotan yang terbuat dari kayu, Kids.

Nah, untuk membasmi rayap kita perlu menggunakan cairan khusus untuk mengusirnya.

Baca Juga: Jangan Buru-Buru Membuang Sampah Ini, Ternyata Bisa Digunakan untuk Menyuburkan Tanaman

Jika rayap semakin banyak dan enggak bisa terkendali, akan membutuhkan bantuan profesional yang bisa membasmi rayap.

Selain dua cara di atas, kamu juga bisa memanfaatkan beberapa jenis tanaman yang ampuh mengusir rayap, Kids.

Yap, tanaman tersebut dapat kamu tanam di rumah dan menjadi salah satu solusi sebagai pengusir rayap.

Ingin tahu tanaman apa saja? Yuk, kita simak di sini!