Find Us On Social Media :

Macam-Macam Bangun Ruang dan Contohnya yang Sering Kita Jumpai di Rumah

Macam-macam jenis bangun ruang dan contohnya

GridKids.id - Kids, kali ini kita akan membahas tentang macam-macam bangun ruang dan contohnya.

Seperti yang kita tahu, bangun terbagi menjadi dua yaitu bangun ruang dan bangun datar.

Bangun datar adalah bentuk dua dimensi yang hanya bisa dilihat dari satu sisi dan enggak memiliki volume.

Baca Juga: Soal dan Jawaban Mengenal Bangun Ruang, Belajar dari Rumah TVRI, 9 Juni 2020

Sedangkan bangun ruang memiliki isi atau volume dengan bermacam-macam bentuk seperti kubus, balok, tabung, prisma, tabung, kerucut, dan bola.

Selain macam-macam bentuk ruang, ada juga beberapa contohnya yang perlu kamu tahu, Kids.

Apa saja itu? Yuk, kita cari tahu dan simak penjelasannya di sini!